Posts

Showing posts from December, 2016

Belajar Kegagalan Thomas Alva Edison

Image
Thomas Alva Edison merupakan salah satu penemu yang paling memberikan kontribusi besar bagi dunia berkat temuannya yaitu lampu pijar. Thomas Alva Edison dilahirkan di Milan, Ohio 11 Februari 1847. Tahun 1854 orang tuanya pindah ke Port Huron,Michigan. Edison tubuh besar disana, sewaktu kecil Eison hanya sempat mengikuti sekolah selama 3 bulan.Gurunnya memperingatkan Edison kecil bahwa ia tidak bisa belajar di sekolah sehingga akhirnya ibunya memutuskan untuk mengajar sendiri Edison di rumah. Kebetulan ibunya berprofesi sebagai guru. Meskipun tidak sekolah, Edison kecil menunjukan sifat ingin tau yang mendalam dan selaul ingin mencoba. Sebelum mencapai usia sekolah dia sudah membedah hewan-hewan, bukan untuk menyiksa hewan-hewan tersebut tetapi murni didorong oleh rasa ingin tau yang sangat besar. Pada usia 11 tahun, Edison membuangun Laboratorium kimia sederhana di ruang bawah tanah rumah ayahnya. Setahun kemudian dia berhasil membuat sebuah telegraf yang meskipun bentuknya primit

Pandangan Pancasila Didalam Sepakbola Indonesia

Image
Pancasila adalah sebuah ideologi dasar negara Indonesia. Pancasila adalah wujud persatuan bangsa Indonesia diantara banyaknya perbedaan di Negeri ini. Suatu ciptaan manusia yang saya sebut sempurna, Bung Karno seorang nasionalis yang selalu mendahulukan kepentingan negeri ini diantara keentingan lainnya. Tak dipungkiri juga peran tokoh-tokoh yang sangat mencintai negeri ini dengan hati yang tulus demi mewujudkan sebuah bangsa yang kulturan demi menyatukan keberagaman ideologi.